#

Desain Kurikulum Pendidikan Karakter

Pendiidkan Karakter

Jenis Bahan

Monograf

Judul Alternatif

-

Pengarang

Abna Hidayati

Edisi

Cet. 1

Pernyataan Seri

-

Penerbitan

Jakarta : Kencana, 2016

Bahasa

Indonesia

Deskripsi Fisik

x, 198 hlm. ; 20,5 cm

Jenis Isi

-

Jenis Media

-

Penyimpanan Media

-

ISBN

9786024220891

ISSN

-

ISMN

-

Bentuk Karya

Bukan fiksi atau tidak didefinisikan

Target Pembaca

Dewasa

Catatan

-


Abstrak

Pendidikan karakter kini menjadi isu sentral yang sedang marak dibicarakan pada level pendidikan. Pemerintah menjadikan isu ini prioritas, karena karakter merupakan satu pilar penting dalam kehidupan berbangsa dan bernegara. Mengingat signifikansi pendidikan karakter tersebut, maka perlu dirancang dan disusun sebuah kurikulum yang dapat merealisasikan terwujudnya karakter yang baik. Buku ini disajikan untuk memberikan berbagai hal yang perlu dalam perencanaan dan penyusunan kurikulum pendidikan karakter, antara lain: pengertian dan definisi pendidikan karakter, landasan dan tujuan kurikulum, pembelajaran dan metode, berbagai perangkat pendukung dan evaluasi, sampai ke pembahasan tentang desain dan strategi implementasi kurikulum.

No. Barcode No. Panggil Lokasi Perpustakaan Lokasi Ruangan Kategori Akses Ketersediaan
00005279978 KC/370.114 ABN d Perpustakaan Jakarta - Kuningan
Jl. H.R. Rasuna Said, Kav. C22, Gedung Nyi Ageng Serang, Lt. 7 dan 8, Jakarta Selatan
Kuningan Validasi (KCKR) - Dalam Proses Diolah Diolah
No. Nama File Nama File Format Flash Format File Aksi
Tidak ada data.
Tag Ind1 Ind2 Isi
001 INLIS000000000778623
005 20220323100925
007 ta
008 220323################e##########0#ind##
020 # # $a 9786024220891
035 # # $a 0010-1019000039
040 # # $a JKPDJAK
041 0 # $a IND
082 # # $a 370.114
084 # # $a KC/370.114 ABN d
100 0 # $a Abna Hidayati
245 1 # $a Desain Kurikulum Pendidikan Karakter /$c Abna Hidayati
250 # # $a Cet. 1
260 # # $a Jakarta :$b Kencana,$c 2016
300 # # $a x, 198 hlm. ; $c 20,5 cm
520 # # $a Pendidikan karakter kini menjadi isu sentral yang sedang marak dibicarakan pada level pendidikan. Pemerintah menjadikan isu ini prioritas, karena karakter merupakan satu pilar penting dalam kehidupan berbangsa dan bernegara. Mengingat signifikansi pendidikan karakter tersebut, maka perlu dirancang dan disusun sebuah kurikulum yang dapat merealisasikan terwujudnya karakter yang baik. Buku ini disajikan untuk memberikan berbagai hal yang perlu dalam perencanaan dan penyusunan kurikulum pendidikan karakter, antara lain: pengertian dan definisi pendidikan karakter, landasan dan tujuan kurikulum, pembelajaran dan metode, berbagai perangkat pendukung dan evaluasi, sampai ke pembahasan tentang desain dan strategi implementasi kurikulum.
521 1 # $a DEWASA
650 # 4 $a PENDIIDKAN KARAKTER
850 # # $a JKPDJAK
990 # # $a D000837/19